3 Situs Download Youtube Mudah dan Gratis Paling Rekomended

1 November 2022, 08:00 WIB
3 Situs Download Youtube /Screenshot

KABAR MESUJI - Menonton video YouTube kini menjadi hiburan bagi kebanyakan orang. Beragam video bisa kita tonton di Youtube dan tahukah anda, kalu kita bisa download YouTube dengan mudah.

Download YouTube akan sangat berguna bagi kamu yang ingin menonton video di YouTube namun sedang tidak memiliki banyak waktu.

Dengan download YouTube terlebih dulu maka kamu dapat menontonya kembali meskipun sedang tidak memiliki kuota interenet.

Hanya saja saja ketika ingin download YouTube , maka pastikan ruang penyimpanan perangkat kamu mencukupi karena biasanya video di YouTube berukuran besar.

Lalu bagaimakah cara download yotube? Dikuti dari berbagai sumber, ada beberapa cara download video di YouTube tanpa memakai aplikasi.

Baca Juga: Download Video YouTube ke MP3 Tanpa Apk Converter Gratis Tanpa Iklan

Situs Download Video YouTube Gratis

1. Download video melalui situs Savefrom.Net

Savefrom.Net adalah situs pengunduh video yang paling sering digunakan.Cara download video di situs ini cukup mudah. Berikut ini caranya :

  • Buka video di YouTube yang ingin diunduh
  • Copy link video yang ingin diunduh
  • Buka website Savefrom.Net
  • Masukkanlah link video yang sudah disalin di kolom yang telah disediakan
  • Pilih kualitas video sesuai keinginan anda
  • Klik 'Unduh'

Setelah selesai video akan tersimpan otomatis di perangkat Anda.

Baca Juga: Coin VRA Cryptocurrency Untuk Video Game

2. Download video melalui situs Y2mate.Com

Sama seperti situs yang sebelumnya, Anda juga bisa mendownload video di YouTube melalui situs Y2mate.Com dengan muda. Berikut ini adalah caranya :

  • Buka video di aplikasi YouTube yang ingin diunduh
  • Copy link video yang ingin diunduh
  • Buka website Y2mate.Com
  • Masukkanlah link video yang sudah disalin di kolom yang telah disediakan
  • Pilih resolusi  dan ukuran video sesuai dengan keinginan anda
  • Klik 'Download'

Setelah selesai video akan tersimpan otomatis di perangkat Anda.

Baca Juga: Aplikasi TV Two! Aplikasi Penghasil Uang Cuma Modal Nonton Video Youtube  

3. Situs Tubeninja.Net

Situs ketiga yang bisa digunakan untuk download video di YouTube dengan mudah adalah situs Tubeninja.Net. Di situs ini, pilihan kualitas dan juga ukuran video jauh lebih bervariasi.
Berikut ini adalah cara download video di YouTube di situs Tubeninja.Net:

  • Buka video di aplikasi YouTube yang ingin diunduh
  • Copy link video yang ingin diunduh
  • Buka websiteTubeninja.Net
  • Masukkanlah link video yang sudah disalin di kolom yang telah disediakan
  • Klik 'Download'
  • Pilih ukuran dan format video sesuai dengan keinginan anda.
    Video YouTube yang akan di-download umumnya akan diputar terlebih dulu
  • Selanjutnya, klik pada ikon titik tiga dan pilih 'download'

Setelah selesai video akan tersimpan otomatis di perangkat Anda.

Demikianlah ulasan tentang cara download YouTube dengan mudah. Selamat mencoba

Editor: Ilhaamatul Chasanah

Tags

Terkini

Terpopuler