Simak Spesifikasi dan Harga Vivo V25 5G, Jangan Sampai Ketinggalan Dengan Bokehnya Kamera

- 12 September 2022, 16:13 WIB
Vivo V25 Pro Segera diluncurkan, Usung Dimensity 1300 dan Panel Amoled 3D, Simak Ulasan Spesifikasinya
Vivo V25 Pro Segera diluncurkan, Usung Dimensity 1300 dan Panel Amoled 3D, Simak Ulasan Spesifikasinya /Vivo/

Kamera depan ponsel ini memiliki sensor yang mumpuni yakni 50MP, f/2.0 wide yang memungkinkan ponsel ini memotret dari depan hampir sama baiknya dengan kamera belakang.

Baca Juga: Aplikasi Penghasil Uang Fizzo Novel Gratis Download di Playstore

Tentu fitur ini akan membuat pengguna akan menikmati setiap momen menarik lainnya seperti video call, atau video teleconference dan lainnya.

Tak hanya kamera, sejumlah spesifikasi menarik ponsel ini juga tidak kalah keren, banyak fitur yang disematkan jarang dimiliki ponsel lain di kelasnya.

Performa

Ponsel ini juga memiliki sistem pendingin yakan akan banyak membantu pengguna saat berlama-lama di depan layar ponsel.

Gadget ini juga memiliki sistem fast charging 44W. Vivo mengklaim proses charger penuh hanya membutuhkan waktu 45 menit saja.

Baca Juga: Baca Novel Dapat Uang 400 Ribu Hanya Dengan Menjalankan Misi Ini

Fitur ini akan membuat pengguna tidak berlama-lama dalam proses charger HP. Selain itu, smartphone ini menggunakan sistem pendinginan besar berukuran 9718,17 mm2 dan menawarkan pendinginan luar biasa dan diklaim terbaik di kelasnya.

Dari sisi tampilan, gadget ini memiliki fitur color changing glass pada ponsel yang mampu memberikan sentuhan warna baru yang unik dan trendy.

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah

Sumber: GSM Arena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah