Keistimewaan Weton Kamis Kliwon Memiliki Watak Lakuning Banyu dan Dibawah Naungan Bumi Kapethak

- 30 Maret 2023, 22:00 WIB
Weton Kamis Kliwon
Weton Kamis Kliwon /Kustawa Esye/

KABAR MESUJI – Orang yang lahir atau punya weton Kamis kliwon adalah salah satu dari lima hari pasaran dalam penanggalan Jawa.

Weton sendiri berarti hitungan hari lahir atau keluarnya seseorang dari rahim ibunya yang didasarkan pada penanggalan Jawa.

Jadi, weton Kamis Kliwon terjadi ketika seseorang lahir pada Kamis pada minggu Kliwon dalam penanggalan Jawa.

Menurut perhitungan Primbon Jawa, hari Kamis memiliki nilai neptu 8, sedangkan pasaran Kliwon memiliki neptu 8.

Dalam masyarakat Jawa, weton Kamis kliwon dianggap sebagai hari yang membawa keberuntungan dan keberlimpahan rezeki.

Baca Juga: Mengenal Weton Selesa Pon Menurut Primbon Jawa Yang Dinaungi Lintang Asuh dan Khodam Kera Putih

Orang Jawa percaya bahwa weton Kamis kliwon merupakan hari yang paling ideal dan baik untuk memulai suatu usaha, melakukan upacara agama, atau untuk kepentingan lainnya.

Selain itu, weton Kamis kliwon juga dianggap sebagai hari yang sakral, mengingat Kamis merupakan hari keempat dalam pekan yang dianggap sebagai hari yang suci.

Sedangkan Kliwon adalah salah satu dari lima hari pasaran yang dianggap memiliki kekuatan spiritual yang besar.

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x