Daftar Wisata Kuliner di Tulungagung, Rekomended Untuk Nongkrong Malam Hari

- 6 Juni 2023, 22:12 WIB
Kuliner Tulungagung
Kuliner Tulungagung /Instagram/ling_cakes

KABAR MESUJI – Artikel ini Selesa, 6/6/2023 akan membahas tentang wisata kuliner Tulungagung yang cocok bagi Anda.

Wisata kuliner Tulungagung ini sangat rekomended untuk disinggahi pada malam hari. Meskipun siang juga rekomended.

Adapun wisata kuliner Tulungagung malam hari ini tentunya bisa membuat para wisatawan yang suka kuliner malam di Tulungagung.

Dilansir kabarmesuji.com dari penjedar.com berikut daftar wisata kuliner Tulungagung yang cocok untuk nongkrong pada malam hari:

Baca Juga: Pecinta Kuliner Wajib Tahu Wisata Kuliner Malam Surabaya, Ada Nasi Goreng, Sate, Pecel

Warung Pecel Bu Kitun

Warung pecel Bu Kitun meyajikan wisata kuliner di Tulungagung khusus malam hari. Kehadiran kuliner Warung Pecel Bu Kitun yang malam hari ini tentu menjadi solusi alternatif ketika Anda sedang menyusuri Tulungagung kota Tulungagung.

Warung ini buka hari Senin hingga Jum'at mulai pukul 19.00 WIB hingga 03.00 WIB. Selain menyediakan nasi pecel, warung ini juga menyediakan bubur dan aneka menu sundukan seperti, usus, telur puyuh, hingga berbagai menu gorengan lainnya.

warung pecel Bu Kitun ini berada di desa jepun, dari alun-alun Tulungaung kira-kira perlu menempuh jarak sekitar 2,2 km dan masuk sedikit gang untuk menemukan warung lezat yang satu ini.

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x