Ulasan Lengkap Oppo A98 5G: Spesifikasi, Kelebihan, dan Kekurangan

- 25 Juni 2024, 12:00 WIB
Ulasan Lengkap Oppo A98 5G: Spesifikasi, Kelebihan, dan Kekurangan
Ulasan Lengkap Oppo A98 5G: Spesifikasi, Kelebihan, dan Kekurangan /oppo

KABARMESUJI.COM - Oppo telah meluncurkan Oppo A98 5G di Indonesia sejak September 2023.

Ponsel ini dilengkapi dengan chipset tangguh Snapdragon 695, kamera triple 64MP, baterai besar dengan fast charging, serta kapasitas RAM dan memori internal yang luas.

Namun, sebelum memutuskan untuk membeli Oppo A98 5G, ada beberapa aspek yang perlu diperhatikan terlebih dahulu dari ponsel Oppo terbaru 2024 ini.

Berikut ini ulasan lengkap tentang Oppo A98 5G, termasuk kelebihan dan kekurangannya.

Spesifikasi Lengkap Oppo A98 5G

Dari segi grafis, Oppo A98 5G memiliki layar IPS LCD berukuran 6.7 inci dengan resolusi Full HD Plus (2400 x 1080) dan refresh rate 120Hz.

Baca Juga: Mana yang Layak Dibeli? OPPO Reno10 5G atau Realme GT Master?

Performa Oppo A98 5G didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 695 yang kuat, dipadukan dengan CPU Octa-Core dan GPU Adreno 619.

Selain itu, ponsel ini hadir dengan varian RAM 8GB dan penyimpanan internal sebesar 256GB, yang dapat diperluas hingga 1TB dengan kartu MicroSD.

1. Kamera

Untuk sektor kamera, Oppo A98 5G memiliki kamera utama triple 64MP, 2MP kamera mikroskop, dan 2MP kamera depth.

Halaman:

Editor: Subrata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah