Weton dan Wuku Sesuai Kalender Jawa Bulan Agustus 2022 Lengkap

- 13 Agustus 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi Weton dan Wuku Sesuai Kalender Jawa Bulan Agustus 2022
Ilustrasi Weton dan Wuku Sesuai Kalender Jawa Bulan Agustus 2022 /Pexels/ Thirdman/

KABAR MESUJI - Seperti bulan bulan sebelumnya, kalender bulan agustus 2022 lengkap selalu banyak di cari pada saat memasuki bulan baru.

Hal ini di karenakan tidak sedikit masyarkat Indonesia yang percaya kalender bulan agustus 2022 lengkap sesuai dengan kalender Jawa.

Pasalnya, kalender bulan agustus 2022 lengkap jawa tidak berbeda jauh dengan yang sudah ada pada bulan-bulan sebelumnya.

Baca Juga: Perhitungan Hari Baik Untuk Melaksanakan Kegiatan Menurut Kalender Jawa Bulan Agustus 2022

Pada kalender bulan agustus 2022 lengkap di bulan Agustus ini dimulai pada hari Senin 1 Wage atau 1 Agustus serta di akhiri pada hari Rabu 3 Wage atau 31 Agustus.

Adapun perhitungan kalender bulan agustus 2022 lengkap juga berdasar pada lima Hari Pasaran Jawa antara lain, Pahing, Legi, Pon, Wage serta Kliwon.

Dan untuk Wuku kalender bulan agustus 2022 lengkap juga terdiri dari 5 Wuku yakni Tambir, Maktal, Medangkungan, Manahil serta Mantil.

Baca Juga: Inilah List Daftar Tanggal Merah di Kalender Bulan Agustus 2022 Lengkap

Berikut daftar kalender bulan agustus 2022 lengkap jawa yang bias kamu ketahui.

Halaman:

Editor: Ani Fatma Sari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x