Gagal Jantung: Ini Penyebab, Gejala, dan Cara Pengobatannya di Medis

- 16 Juni 2023, 14:45 WIB
Gagal Jantung
Gagal Jantung /www.emc.id

Selain itu, kelainan katup jantung atau gangguan irama jantung juga dapat menyebabkan gagal jantung.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo Hari Ini, Tentang Keberuntungan Pekerjaan dan Keuangan

Faktor risiko yang dapat meningkatkan kemungkinan terjadinya gagal jantung antara lain adalah merokok, menderita obesitas, kurangnya aktifitas fisik, serta memiliki riwayat penyakit jantung atau keluarga yang menderita penyakit jantung.

Oleh karena itu, menjaga gaya hidup sehat dan melakukan pemeriksaan kesehatan secara rutin sangat penting untuk mencegah terjadinya gagal jantung.

Gagal jantung adalah kondisi yang serius dan membutuhkan penanganan medis yang tepat. Jika Kamu mengalami gejala gagal jantung.

Seperti sesak napas, kelelahan, dan pembengkakan pada kaki dan pergelangan kaki, segera berkonsultasi dengan dokter spesialis jantung.

Baca Juga: Bukan Cuma Nyeri pada Dada, Kenali Gejala Serangan Jantung Ringan yang Harus Diwaspadai

Spesialis jantung adalah dokter yang telah mendapatkan pelatihan khusus dalam menangani masalah kardiovaskuler, termasuk gagal jantung.

Proses diagnosa gagal jantung akan dilakukan dengan pemeriksaan fisik, pengambilan riwayat medis, serta tes dan tindakan medis lainnya.

Setelah didiagnosis dengan gagal jantung, dokter spesialis jantung akan menentukan rencana pengobatan yang disesuaikan dengan keadaan Kamu.

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah