Sejarah Mitos Pantai Pacar Tulungagung Yang Tidak Banyak Diketahui

- 11 November 2023, 21:34 WIB
Mitos dan Sejarah Pantai Pacar di Tulungagung
Mitos dan Sejarah Pantai Pacar di Tulungagung //Kolase foto Instagram/@pantaipacar

Setibanya di Desa Pucanglaban, ikuti saja jalan menuju tambak udang. Nah Pantai Pacar ini bersebelahan dengan tambak udang.

Baca Juga: 6 Keunggulan Pantai Pacar: Destinasi Wisata Terbaik di Tulungagung

Untuk Jalan menuju ke pantai ini masih lumayan sempit, jadi kalian perlu berhati-hati agar tidak terjadi hal hal yang tidak diinginkan.

Pantai Pacar menawarkan pasir putih yang halus dan lembut serta garis panjang yang begitu panjang membentang.

Untuk daya tarik Pantai Pacar sendiri terletak pada air terjun yang langsung keluar dari bebatuan perbukitan yang dekat dengan bibir pantai.

Air terjun tersebut langsung jatuh ke laut lepas dan memiliki ketinggian yang rendah. Pastinya sangat segar jika kalian mandi dan bermain air terjun ini.

Baca Juga: Jam Buka Destinasi Wisata Pantai Pacar Tulungagung Jawa Timur

Para wisatawan lokal maupun mancanegara dapat mengunjungi pantai ini, namun terdapat perbedaan harga tiket pada hari tertentu.

Saat weekday (senin-jumat) yaitu Rp3.000 per orang. Sedangkan weekend (sabtu-minggu atau hari libur) naik menjadi Rp5.000 per orang. Masih sangat terjangkau. (*)

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah