Turunkan Kolesterol Tinggi Dengan 8 Macam Makanan Ini, Kata Pakar Kesehatan dr Saddam Ismail

- 18 Juli 2022, 17:00 WIB
dr Saddam Ismail jelaskan tanda umum scincare mengandung merkuri
dr Saddam Ismail jelaskan tanda umum scincare mengandung merkuri /YouTube/Saddam Ismail
  1. Roti Gandum

Roti gandum utuh diketahui mengandung protein dan juga mengandung serat yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi.

  1. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan yang bisa membantu di dalam menurunkan kadar kolesterol jahat serta bisa meningkatkan kadar kolesterol baik yaitu kacang almond, kacang kenari dan kacang pecan.

  1. Kentang

Banyak orang yang mengolah kentang dengan cara yang salah, seperti dijadikan keripik kentang asin dan di goreng, hal itu malah membuat makanan tersebut menjadi kurang sehat.

Kentang sendiri diketahui rendah kalori, tinggi serat, dan mengandung kalium yang bagus untuk kesehatan pembuluh darah.

Baca Juga: 3 Cara Ampuh Turunkan Kolesterol Tanpa Konsumsi Obat-Obatan

Kalian bisa memproses menjadi obat penurun kolesterol tinggi, caranya bagaimana? Jadikan kentang panggang atau keripik kentang panggang, daripada harus digoreng.

  1. Sup dengan Edamame

Sup edamame menjadi salah satu pilihan cemilan yang bisa dikonsumsi penderita kolesterol tinggi. Edamame adalah sebuah kacang kedelai muda yang masih berada dalam polong.

Itulah beberapa cemilan dan makanan yang bisa dikonsumsi penderita kolesterol tinggi. Ampuh di dalam menyembuhkannya.***

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah