Kecamatan Terpencil di Kabupaten Ngawi Jawa Timur, Ada Daerah Yang Dekat Gunung Lawu

- 26 Mei 2023, 21:48 WIB
Kabupaten Ngawi
Kabupaten Ngawi /

KABAR MESUJI - Kecamatan Terpencil di Kabupaten Ngawi Jawa Timur merupakan wilayah yang terletak di daerah perbukitan yang masih tergolong kurang berkembang. 

Kondisi geografis dan infrastruktur yang terbatas menyebabkan aksesibilitas dan mobilitas masyarakat di wilayah tersebut menjadi terbatas. 

Sebagai wilayah yang terpencil, masyarakat di Kecamatan Terpencil di Kabupaten Ngawi Jawa Timur masih membutuhkan perhatian dan dukungan dari pemerintah dan masyarakat luas untuk dapat mengembangkan potensi yang ada. 

Dalam hal ini, pengembangan sektor pariwisata dan pertanian dapat menjadi solusi yang tepat untuk meningkatkan kesejahteraan dan pembangunan di wilayah ini.

Berdasarkan data yang dirilis Badan Pusat Statistik (BPS), ternyata ada 3 kecamatan paling terpencil di Kabupaten Ngawi, Jawa Timur (Jatim).

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Malang Jawa Timur, Cocok Untuk Wisatawan Mancanegara

Hal itu diukur berdasarkan jarak 3 kecamatan tersebut dengan ibukota Kabupaten Ngawi. Siapa sangka, kecamatan terpencil di Kabupaten Ngawi salah satunya terletak di Kaki Gunung Lawu.

Seperti diketahui, ada 4 kecamatan yang terletak di kaki Gunung Lawu yakni kecamatan Sine, Ngrambe, Jogorogo dan Kendal.

Meski ada 4 kecamatan di kaki Gunung Lawu, ternyata hanya 1 diantaranya yang jadi paling terpencil.

Halaman:

Editor: Ilhaamatul Chasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x